MUSEUM KI DOSO BANYUMAS


MUSIUM KI DOSO BANYUMAS


Museum ini berisi koleksi benda-benda peninggalan sejarah purbakala yang merupakan koleksi pribadi almarhum Ki Diso. Dalam museum tersimpan benda-benda terbuat dari logam seperti patung, tombak dan brankas. Terdapat pula berbagai ukir-ukiran kayu, lemari, dipan, lukisan kayu dan beraneka ragam persolen. Beberapa arca diletakkan di ruang terbuka, beberapa lainnya dihadirkan di dalam ruangan. Ada arca Joko Dholog, Ganesha, Bumi Pertiwi dan Pancasila.


Jl. Dr. Angka 17, Purwokerto Timur, kabupaten Banyumas, Jawa Tengah

0 Response to "MUSEUM KI DOSO BANYUMAS"

Post a Comment